CINTA (UNTUK PELUKIS CAHAYA)








Damai lapang
bunga rumput kugenggam
meniupnya dalam harap sederhana
rasa tersampai tanpa membebaninya
lembut, tenang, tidak memaksa
jika masanya
rekahlah kembang dipinta
padanya, pelukis cahaya



*while write the outline

Komentar